
Tunjangan Profesi Langsung ke Guru
JAKARTA, KOMPAS.com - Mulai tahun 2013 uang tunjangan profesi guru akan
langsung disalurkan ke rekening guru, tidak lagi melalui pemerintah
kota/kabupaten. Kebijakan ini dilakukan karena penyaluran dana lewat
pemerintah kota/kabupaten sering kali dananya terlambat diterima guru.
Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Mohammad Nuh mengatakan, pemerintah
sangat serius menyelesaikan persoalan tunjangan profesi...